skin ads
skin ads

Inspirasi Bumbu Sayur Asem Rumahan Enak ala Chef Rudy Choirudin

Rizky Pradita Ananda · Kamis, 12 Mei 2022 - 22:35 WIB
Inspirasi Bumbu Sayur Asem Rumahan Enak ala Chef Rudy Choirudin
Cara membuat bumbu sayur asem (Foto: YouTube)

JAKARTA, iNews.id - Bumbu sayur asem tidak terlalu sulit untuk dimasak kapan saja. Sayur asem menjadi salah satu sajian sayur rumahan favorit banyak orang.

Selain memiliki cita rasa yang segar, ringan, dan agak pedas, sayur asem memang mudah untuk dibuat. Meski merupakan sayur sederhana rumahan, untuk bisa memeroleh sayur asem rumahan dengan rasa lezat nan sedap, pemakaian bumbu-bumbu tetap harus diperhatikan.

Nah, apa saja sih bumbu sayur asem menggunakan rempah-rempah dan bumbu dapur asli alias bukan bumbu bubuk instan yang banyak dijual di pasaran? 

Mengutip akun kanal Youtube “Galeri Rasa Channel”, Kamis (12/5/2022) berikut paparan singkat resep bumbu sayur asem rumahan dari pakar kuliner Rudy Choirudin.


Editor : Vien Dimyati

Follow Berita iNews di Google News