skin ads
skin ads

Cara Membuat Batagor Enak dan Renyah, Nikmat Disantap dengan Sambal Kacang

Siska Permata Sari ยท Jumat, 03 September 2021 - 13:20 WIB
Cara Membuat Batagor Enak dan Renyah, Nikmat Disantap dengan Sambal Kacang
Cara Membuat Batagor enak dan renyah (Foto: Instagram@jihankitchenlog)

JAKARTA, iNews.id - Cara membuat batagor sebenarnya tidak terlalu sulit. Anda tinggal membuat adonan batagor dan mempersiapkan bumbu kacang untuk penyajiannya.

Seperti kita semua tahu batagor merupakan jajanan yang populer di Indonesia, khususnya di wilayah Jawa Barat. Cara membuat batagor juga bisa dikreasikan. Camilan ini merupakan jajanan khas Bandung yang terbuat dari tahu yang dilembutkan dan diisi dengan adonan berbahan ikan tenggiri.

Nah, untuk membuatnya, Anda hanya membutuhkan bahan-bahan dan mengolah di rumah. Bahan-bahan batagor yang Anda perlukan, yakni tepung tapioka, tahu, dan ikan tenggiri untuk isian.

Cara membuat batagor juga tidak memerlukan teknik yang rumit. Anda tinggal mencampurkan bahan-bahan tersebut dan menjadikannya sebagai adonan. Adonan inilah nanti yang digoreng dan disajikan bersama bumbu kacang, kecap manis, dan saus sambal.

Untuk bumbu kacang batagor, Anda juga bisa membuatnya sendiri, lho! Atau kalau tak ingin ribet, Anda bisa membeli bumbu kacang instan yang sudah ada di berbagai e-commerce.

Lalu, bagainana cara membuat batagor? Berikut informasi lengkapnya, dirangkum pada Jumat (3/9/2021).


Editor : Vien Dimyati

Follow Berita iNews di Google News