JAKARTA, iNews.id - Ada banyak resep cirambay enak dan lezat yang bisa disajikan kapan saja. Jajanan khas Garut, Jawa Barat ini belakangan sedang viral di kalangan pencinta kuliner.
Memiliki cita rasa yang digemari banyak anak muda, tidak heran jika cirambay atau aci ngarambay ini menjadi salah satu jajanan populer.
Cirambay biasanya disajikan pedas. Rasanya gurih, lezat, dan mirip seblak. Sesuai dengan namanya, Cirambay merupakan makanan yang berbahan dasar aci.
Cara membuat cirambay juga tidak terlalu sulit. Anda hanya membutuhkan bahan dasar, seperti tepung tapioka, bawang putih, daun jeruk, dan lainnya.
Penasaran dengan resep cirambay pedas, gurih, dan lezat? Berikut ulasannya dirangkum pada Rabu (1/12/2021).
Editor : Vien Dimyati
Follow Berita iNews di Google News