skin ads
skin ads

5 Cara Membuat Urap Sayur dengan Bumbu Kelapa, Resepnya Gampang

Vien Dimyati · Selasa, 15 Februari 2022 - 14:04 WIB
5 Cara Membuat Urap Sayur dengan Bumbu Kelapa, Resepnya Gampang
Cara membuat urap enak (Foto: Instagram@dapur_susmi)

JAKARTA, iNews.id - Ada banyak cara membuat urap enak dan lezat untuk disajikan sehari-hari. Hidangan sayuran ini dikenal enak dan sehat.

Urap merupakan hidangan selada berupa sayuran yang dimasak dan dicampur kelapa parut. Kemudian, diberi bumbu untuk menambah cita rasa yang lezat.

Adapun beberapa bumbu urap yang kerap dipakai adalah kencur, gula, terasi, dan penyedap. Bisa juga disesuaikan selera. Urap lazim ditemukan dalam masakan Indonesia, akan tetapi jika ditelusuri, urap berasal dari khazanah masakan Jawa.

Kali ini, jika tertarik mencicipi urap enak dan sehat, Anda bisa membuat di rumah dengan kreasi masing-masing. Biasanya, sayuran yang dipakai bisa berupa kacang panjang, taoge, bayam, wortel, dan lainnya.

Penasaran ingin membuat urap enak dan sehat? Berikut ulasan cara membuat urap sederhana, dirangkum melalui berbagai Instagram, Selasa (15/2/2022).


Editor : Vien Dimyati

Follow Berita iNews di Google News